Kamis, 13 April 2017

Lakukan Pengobatan TBC dengan Diet Tepat!

By Unknown  |  23.51 No comments
Lakukan Pengobatan TBC dengan Diet Tepat!,- kali ini kita perlu tahu rincian jadwal makan selama menjalani pengobatan TBC. ada 6 jadwal pemasukan dalam sehari untuk penderita TBC.

Pembagian jadwal pemasukan tersebut dimulai dari pagi hari beberapa saat sebelum sarapan. Kemudian ada sarapan dan pada tengah-tengahnya sarapan dan makan siang ada jadwal konsumsi lagi. Lalu setelah makan siang, di sore hari ada juga sebelum akhirnya makan malam saat petang.

Sebagai contoh, jadwal dan menu makan tersebut disusun untuk tiga hari. Pada hari pertama, di awal pagi minum segelas jus tomat dan wortel segar. Kemudian dilanjutkan pada sarapan dengan ¾ mangkuk muesli dan 1 cangkir susu.

Di tengah-tengah pagi, makan buah-buahan apapun atau segenggam kacang. Setelah itu pada makan siang ada Kadhi dengan salad nasi. Beberapa jam kemudian makan suji upma dengan tambahan buncis dan kacang.

Kemudian, pada makan malam ada palak paneer dengan rotis salad. Itu untuk hari pertama, Ladies. Selanjutnya tidak ada acara makan lagi. Lalu, untuk hari ke dua di awal pagi minum segelas jus jeruk. Setelah itu ada sandwich telur dengan segelas susu.

Author: Unknown

Hello, I am Author, decode to know more: In commodo magna nisl, ac porta turpis blandit quis. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. In commodo magna nisl, ac porta turpis blandit quis. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

© 2014 Obat Asam Lambung Tinggi Alami. WP themonic converted by Bloggertheme9. Powered By Blogger
TOP